Cara Aman Mengeluarkan Peluru Macet

Cara Aman Mengeluarkan Peluru Macet

Sebagai pengguna senapan angin pasti sudah banyak yang mengalami masalah terhadap senjatanya. Tetapi kalau anda bisa melakukannya sendiri, kenapa harus ke tempat service senapan. Pembahasan kali ini tentang cara aman mengeluarkan peluru macet.

Pastinya anda sebagai pengguna senapan angin mungkin memiliki masalah ini meskipun itu jarang. Kalau sudah menghadapi kemacetan pada peluru saat sudah untuk berburu maka anda merasa jengkel. Karena senapan harus di perbaiki dulu dan ini membutuhkan waktu cukup lama.

Tetapi tidak perlu putus asa masih ada cara aman dan juga mudah serta bisa anda terapkan untuk mengatasi peluru macet tersebut. Jika anda menggunakan cara ini maka tidak mengganggu komponen lain yang sudah diterapkan pada senapan. Sebelum anda mulai maka keluarkan peluru dahulu, ketahui lebih dulu penyebab dari macetnya peluru tersebut.

Baca Juga : Jual Senapan Angin di Kabupaten Maros

Penyebab Peluru Macet Pada Senapan Angin

  • Pada tekanan angin terlalu kecil pada saat anda shoot jadi peluru tidak bisa keluar dan terjadi macet di dalam laras.
  • Mimis memiliki sisa yang terdapat di pinggir yang berlebih, sering kali peluru yang terdpaat pinggiran maka akan tersisa dan bisa menyubat laras.
  • Ukuran mimis atau peluru terlalu besar
  • Selain itu juga bahwa kalau laras kotor maka juga bisa sebabkan peluru macet.
  • Terjadi pengisian peluru double
  • Pengaruh juga bahwa memilikih peluru yang tidak berkualitas bagus maka akan terjadi kendala seperti peluru macet.

Cara Aman Mengeluarkan Peluru Macet

  • Langkah awal yaitu kosongkan angin dan tekan trigger dalam kondisi ini serta poastikan senapan angin sudah aman untuk diambil pelurunya.
  • Menggunakan bamboo lantaran sifat dari bamboo tidak begitu keras dibandingkan kawat.
  • Selain itu maka anda bisa gunakan bambu yang memiliki ukuran panjang dan sama dengan laras yang sekitar 6 cm.
  • Kemudian sertu potongan bamboo itu sampai bisa masuk dalam laras senapan angin.
  • Masukkan bamboo dalam laras yang bisa melalui moncong laras senapan, maka lakukan dengan hati-hati supaya tidak merusak alur laras.
  • Jika sudah maka dorong laras sampai peluru keluar dari chamber atau tempat isi peluru senapan.
  • Bersihkan kotoran dan sisa yang ada dalam laras.
  • Lalu masukkan masukkan oli dari chamber dan lakukan hal ini beberapa shoot testing.
  • Selanjutnya pastikan lebih dulu sebelum memasukkan atau menyodok laras senapan yang menggunakan bambu, selain itu juga pastikan senapan di kondisi netral.

Baca Juga : Jual Senapan Angin di Kota Tanjungbalai

Demikian cara aman mengeluarkan peluru macet, hal ini bisa anda lakukan dirumah dan pastikan memiliki bahan dan alat yang dibutuhkan. Bila anda ingin membeli senapan angin maka bisa langsung hubungi pengrajinsenapan.com. Semoga informasi ini membantu anda dalam memperbaiki senapan anda yang macet pada pelurunya.

Jangan Lupa Dishare ya!

Tinggalkan Komentar

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

error: Untuk pemesanan silahkan chat WA 0813-3397-6224
× 0812-3139-4795