Tips Berburu yang Baik dan Benar

Tips Berburu yang Baik dan Benar

Berburu merupakan menangkap atau membunuh jenis hewan baru atau hewan liar yang telah ditetapkan dapat diburu. Hal ini tidak hanya itu saja, tapi juga termasuk mengambil atau memindahkan telur-telur ataupun sarang hewan baru tersebut.

Dalam berburu bisa saja perorangan atau kelompok. Dimana semua orang tersebut harus memiliki surat izin berburu secara legal, dengan tertib oleh kepala UPT KSDA atau pejabat yang sudah ditunjuk dalam memberikan surat izin berburu tersebut. Lantas apa saja tips berburu yang baik dan benar?

Tips Berburu yang Baik dan Benar

Memilih Tempat Berburu

Pertama, kebun buru merupakan suatu lahan di luar kawasan hutan yang telah diusahakan oleh badan usaha dengan sesuatu atas hal serta kegiatan berburu tersebut.

Kedua. Taman Buru, dimana dalam kawasan hutan yang sudah ditetapkan sebagai tempat diselenggarakan perburuan secara teratur.

Ketiga, Areal Buru merupakan areal yang terletak di luar tanam buru serta kebun buru. Dalam tahap ketiga ini didalamnya terdapat hewan buru yang sudah dipilihkan oleh tempat tersebut dan boleh diu buru.

Baca Juga : Teleskop Murah Berkualitas

Tata Cara Permohonan Izin Berburu

  • Bagi pemohon atau yang ingin melakukan pemburuan maka bisa mengajukan permohonan izin berburu ke Kepala UPT KSDA setempat. Dengan hal iuni langsung dapat tembusan dari kepala kepolisian setempat dan anda disuruh mengisi formulir isian permohonan izin berburu yang sudah tersedia dan melampirkan.
  • Foto copy KTP asli
  • Surat catatan kepolisian dari pihak kepala kepolisian setempat.
  • Dalam berburu juga perlu adanya surat keterangan kesehatan dari dokter pemerintah
  • Foto copy akta buru atau surat keterangan sebagai pemburu dari negara warga asing.
  • Selain itu anda juga wajib membayar pungutan izin berburu sesuai dengan ketentuan peraturan peundang-undang.
  • Nah, poin penting untuk anda yang masih dikelas bawah dalam berburu maka tidak berlaku untuk ketentuan pada poin ke 5 dan 6.

Meskipun tips berburu yang baik dan benar sudah dilakukan, maka anda jangan sampai menggunakan senapan angin dengan kualitas baik. Pastikan juga bahwa anda memiliki bekal dalam berburu, selain itu beberapa hal yang tidak boleh dalam melakukan pemburuan. Maka jangan melanggar poin – poin diatas yang sudah dijelaskan. Kalau anda melanggar maka bisa dikenakan sanksi. Apa saja sanksi yang ditetapkan bagi yang melanggar aturan dalam berburu yaitu?

Baca Juga : Spesifikasi Harga Sharp Hammer

Sanksi

Pertama, jika pemburu telah melanggar ketentuan diatas maka dikenakan sanksi administrative berupa pencabutan surat izin berburu.

Kedua, dalam ketentuan sanksi tidak menutup kemungkinan akan dikenakan sebuah tuntutan pidana sesuai dengan aturan perundang-undang yang telah berlaku.

Semua aturan tersebut sudah tertera di Undang-Undang dan masuk pasal peraturan meteri kehutanan RI. Oleh karena itu, wajib berburu liar dengan menggunakan surat izin berburu.

Jangan Lupa Dishare ya!

1 komentar untuk “Tips Berburu yang Baik dan Benar”

  1. Pingback: Ternyata Berburu Dapat Mengasah Mental - Pengrajin Senapan Angin Indonesia

Tinggalkan Komentar

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

error: Untuk pemesanan silahkan chat WA 0813-3397-6224
× 0812-3139-4795